Black Moustache

Sabtu, 09 Juni 2012

DriverMax : Backup Driver Komputer Anda Dengan Aman (100 % WORK)

             Pagi sobat blogger, saya punya pengalaman buruk ketika menginstall ulang kemarin. Yaitu kehilangan driver komputer saya, akhirnya terdapat driver-driver yang bertanda seru pada device manager. Nah buat sobat blogger yang mau install ulang jangan sampai kejadian ini juga menimpa anda hehe. Lalu bagaimana solusinya ? solusinya adalah dengan menggunakan software drivermax, software ini mampu membackup driver anda dan mengembalikanya kembali seperti semula jika terdapat kesalahan teknis.

LINK DOWNLOAD

Cara Penggunaan :

1. Install terlebih dahulu driver max yang telah anda download tadi,
2. muncul jendela penginstallan, klik next, dan pilih custom instalation, unchecklist install avg toolbar dll.
3. dan setelah drivermax terinstall, jalankan aplikasinya.

Langkah 1 : Backup Semua Driver

1. Buka drivermax, klik backup driver > select all items > klik backup > Backup selected drivers to a specified folder
2. pilih lokasi backup, sebaiknya anda simpan backup di local disk D atau flashdisk
3. klik save, bentuk backup nanti adalah winrar



Dan sekarang komputer anda siap di install ulang sobat :)

Langkah 2 : Pengembalian/Menginstall Kembali Semua Driver

1. install kembali driver max
2. klik menu > restore drivers from backup > klik load
3. pilih file backup yang telah anda buat tadi sobat
4. klik select all > restore
5. ikuti saja langkah selanjutnya, komputer sobat telah kembali seperti semula :)

*Software ini sudah kompatibel dengan windows xp, vista, dan 7. Namun tidak bisa berjalan dalam compability mode. Semoga bermanfaat :)


Administrator,
Fadhli Abdurrahman Zaky
Ping your blog, website, or RSS feed for Free

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentar apa aja boleh, asal yang sopan ya. Biar semua kalangan bisa baca, dan nggak ada yang merasa dirugikan. Kritik dan sarannya gue tunggu loh :))

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...